Webinar GEDSI: Wujudkan Pelayanan Kesehatan yang Setara

Membangun kualitas layanan kesehatan tidak hanya soal kecanggihan fasilitas, tetapi tentang memastikan siapa pun—tanpa memandang gender, kondisi disabilitas, maupun latar belakang sosial—mendapatkan akses yang adil dan bermartabat.

Melalui Webinar ini, para tenaga kesehatan akan diajak untuk mendalami perspektif GEDSI guna mewujudkan layanan yang inklusif, sensitif terhadap kebutuhan kelompok rentan, serta menjamin kesetaraan kualitas layanan di setiap lini fasilitas kesehatan. Terima kasih kepada para pemateri luar biasa yang akan berbagi ilmu:

Nina Hendarwati (Manager Sekretariat INKLUSI)
dr. Nuretha Hevy Purwaningtyas, M.Sc(FM), Sp.D.L.P., Sp.KKLP., Subsp. FOMC (Staf Pengajar Departemen Keilmuan Kedokteran Keluarga Fakultas Kedokteran Univ Brawijaya)

Serta apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh peserta yang telah berpartisipasi aktif demi meningkatkan kualitas layanan kesehatan yang lebih humanis dan terintegrasi di era saat ini.

Tanggal : 30 Januari 2026
Pukul : 09.00 – 13.15 WIB
Media : Zoom Meeting
Form registrasi : bit.ly/WebinarLayananGEDSI2026
Link LMS Kemenkes : bit.ly/LMSWebinarLayananGEDSI2026

Catat waktunya jangan sampai terlewat. Daftar sekarang atau cek di bio kami ya! Ikuti Instagram ini untuk informasi pelatihan lainnya.

    Write a comment