Sidoarjo, 23 Februari 2025 - Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Jawa Timur bersama Mahasiswa/i MBKM BKI UINSA menyelenggarakan program edukasi dengan tema "Bahagia Tanpa Ragu, Percaya Diri dengan Teguh". Kegiatan...
Blitar, 13 Maret 2025 – Program INKLUSI PKBI JATIM bersama LPKA Kelas 1 Blitar telah sukses menggelar pertemuan stakeholder yang penting, bertujuan untuk membangun sinergi untuk pemenuhan hak anak binaan...
HIV (Human Immunodeficiency Virus) tetap menjadi tantangan kesehatan global yang signifikan, terutama di kalangan remaja. Menurut definisi Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), remaja adalah individu yang berusia antara 10 hingga 19...
Kanker serviks adalah kanker yang tumbuh di leher rahim yang ditandai dengan tumbuhnya sel-sel tidak normal pada leher rahim. Hampir semua kasus kanker serviks (99,7%) disebabkan oleh virus HPV (Human...
Seiring berkembangnya teknologi, informasi yang didapatkan masyarakat semakin mudah. Masalah Kesehatan reproduksi sangat penting untuk diperhatikan salah satunya penyakit kondiloma akuminata. Kondiloma akuminata adalah kutil kelamin yang tumbuh di area...
PKBI JATIM dengan bangga mempersembahkan Ringkasan Laporan Akhir Tahun 2024! Selama tahun ini, kami telah melaksanakan berbagai tugas dan inisiatif untuk memberikan dampak positif bagi masyarakat. Melalui Program-program unggulan kami,...
Blitar, 27 Desember 2024 – Program INKLUSI PKBI JATIM bersama LPKA Kelas 1 Blitar telah sukses menggelar pertemuan stakeholder yang penting, bertujuan untuk melakukan refleksi terhadap pelaksanaan program INKLUSI sepanjang...
Sejarah Gerakan Perempuan di Indonesia: Dari Politisasi hingga Tuntutan Hak Gerakan perempuan Indonesia memiliki perjalanan panjang yang sarat perjuangan. Pada era 1940–1950, organisasi perempuan berkembang dengan semakin kuat. Dua organisasi...
Keluarga adalah satu replika negara paling kecil yang dapat dilihat. Dalam kehidupan berkeluarga, pentingnya satiap individu mampu memahami peran satu-sama lain agar mampu menjaga keluarga tersebut tetap aman dan utuh....
Seiring berkembang pesatnya teknologi, informasi mengenai kesehatan menjadi lebih mudah untuk di dapatkan bagi masyarakat sekitar. Saat ini, masalah kesehatan mental menjadi salah satu sorotan publik, tidak jarang banyak istilah...